Copywriting Seri 1: Headline
Headline, adalah bagian paling penting dari sebuah Copywriting, sebagus dan sekeren apapun Copywriting yang Anda buat, jika Headline nya tidak mampu menarik perhatian di 3 detik pertama pembaca melihat Headline Anda, maka akan percuma.
Karena, Jika orang-orang tidak membaca Headlinenya, Bisa dipastikan merek tidak akan membeli produk yang Anda tawarkan. Ingat, Headline adalah iklannya Anda.
Apa sajakah headline itu? Ini dia....
1. Benefit Headline
Intinya Anda menggambarkan KEUNTUNGAN yang mereka dapet setelah membeli Atau menggunakan produk Anda. Keuntungan tersebut bisa berupa keuntungan Ekonomis atau Psikologis
Contoh :
* BONUS Senilai Rp 1.136.000,- Khusus Anda yang Join Pre Order KOMIK JAGO JUALAN hari ini!
* BONUS Senilai Rp 1.136.000,- Khusus Anda yang Join Pre Order KOMIK JAGO JUALAN hari ini!
2. News Headline
Intinya, Anda menginformasikan sesuatu kepada pembaca yang bersifat BERITA atau PENGUMUMAN. Headline ini sangat cocok digunakan untuk memperkenalkan produk baru, melaunching sesuatu, event, seminar, dan lain-lain.
Contoh :
Pertama dan Satu-satunya di tahun 2016!
Pertama dan Satu-satunya di tahun 2016!
3. Selective Headline
Intinya, Seakan-akan Anda menargetkan iklan atau promosi Anda untuk ORANG ORANG TERTENTU.
Contoh :
* Khusus member Grup ini, dapatkan Harga Spesial
* Khusus yang masih Jomblo
* Khusus member Grup ini, dapatkan Harga Spesial
* Khusus yang masih Jomblo
4. Curiosity Headline
Intinya, Sebisa mungkin Anda membuat pembaca iklan Anda merasa PENASARAN dengan apa yang Anda tawarkan. Biasanta membangkitkan keingintahuan dan bersifat teka-teki, harapannya agar mereka mau membaca penawadna Anda selanjutnya.
Intinya, Sebisa mungkin Anda membuat pembaca iklan Anda merasa PENASARAN dengan apa yang Anda tawarkan. Biasanta membangkitkan keingintahuan dan bersifat teka-teki, harapannya agar mereka mau membaca penawadna Anda selanjutnya.
Contoh :
Rahasia banjir Order dari bisnis online tanpa harus memiliki produk sendiri.
Rahasia banjir Order dari bisnis online tanpa harus memiliki produk sendiri.
5. GIMMIC HEADLINE
Intinya menggunakan PERMAINAN KATA DAN KALIMAT dalam judul. Bisa berupa perulanhan bunyi, Efek keterkejutan, atau tipuan.
Gimmic Headline berupa perulangan bunyi, cocok digunakan sebagai slogan dan sub judul iklan Anda. Contoh : Jualan Terus Rezeki Mulus, Banjir Order dari Reseler, Apdet Status Dapet Fulus, dan lain-lain.
Gimmic Headline berupa efek keterkejutan, cocok digunakan di media promosi seperti status facebook dan subjek email untuk memberi efek keterkejutan dan mareka mau membaca penawaran Anda selanjutnya.
Contoh : Ah, Saya menyesal! Saya Kaget!
Sedangkan Gimmic Headline berupa tipuan, cocok digunakan di media promosi seperti brotkes Messege untuk memancing pembaca mau membuka brotkes Anda. Contoh : Saya sudah transfer ya!, nomor rekeningnya berapa?, Kamu lagi dimana? Dan lain lain.
Posting Komentar untuk "Copywriting Seri 1: Headline"